Rangkaian Foto Terbaik Dari ONE 164: Pacio Vs. Brooks

and new jarred brooks defeats joshua pacio to claim one gold 1

ONE 164: Pacio vs. Brooks menutup tahun yang luar biasa bagi ONE Championship.

Dari awal sampai akhir, ajang pada 3 Desember di Mall of Asia Arena, Manila, Filipina ini memberi aksi menarik, KO luar biasa dan penyelesaian submission licin.

Pada laga utama malam itu, Jarred Brooks membawa ritme panas dalam laga lima ronde dengan mantan Juara Dunia ONE Strawweight Joshua Pacio, dimana ia melengserkan pemegang gelar itu melalui keputusan mutlak untuk merebut sabuk emas prestisius tersebut.

Mengawal laga utama itu adalah laga kedelapan antara sepasang rival lama di divisi flyweight Muay Thai, Superlek Kiatmoo9 dan Panpayak Jitmuangnon. Penantang #1 Superlek menggunakan tendangan untuk meraih kemenangan ketiga atas penantang #2 Panpayak melalui keputusan terbelah, atau split decision

Akhirnya, mantan Juara Dunia ONE Heavyweight dan superstar Filipina Brandon Vera mengumumkan ia pensiun dari MMA setelah tunduk di tangan Amir Aliakbari. “The Truth” mungkin tak membawa pulang kemenangan, namun ia mengoper obor itu ke petarung heavyweight Iran yang melejit ke jajaran teratas.

Simak seluruh momen yang diabadikan dari ajang terakhir ONE Championship untuk tahun 2022, berkat para fotografer organisasi ini di sisi Circle.

Serta, jangan lupa mengikuti seluruh aksi yang akan disajikan pada ajang pembuka tahun baru ONE Fight Night 6: Superbon vs. Allazov pada Sabtu, 14 Januari nanti.

Selengkapnya di Fitur

Martin Nguyen Ilya Freymanov ONE on Prime Video 2 1920X1280 48
Kade Ruotolo embraces Tye Ruotolo at ONE on Prime Video 3
DmitryMenshikov 1200X800
Regian Eersel Sinsamut Klinmee ONE Friday Fights 9 108
Martin Nguyen Ilya Freymanov ONE on Prime Video 2 1920X1280 57
Regian Eersel Sinsamut Klinmee ONE Friday Fights 9 96
Superbon Singha Mawynn Chingiz Allazov ONE Fight Night 6 1920X1280 15
RegianEersel Win Team 1920X1280
Regian Eersel Sinsamut Klinmee ONE Friday Fights 9 56
Shinya Aoki Kade Ruotolo ONE157 1920X1280 48
Marat Grigorian Tayfun Ozcan ONE on Prime Video 2 1920X1280 44
Yoshiki Nakahara Shinechagtga Zoltsetseg ONE on TNT II 1920X1280 3